Minggu, 20 April 2014

Mengecek Bad Sector Harddisk dengan CMD

Hai , sobat. Kali ini saya akan berbagi tips mengecek bad sector harrdisk tanpa aplikasi / tools. Hanya menggunakan CMD saja.



* Tanpa Basa - basi langsung saja ikuti langkah - langkah dibawah ini :

1. Buka CMD
 ==> windows + R / RUN ==> ketik CMD

2. ketikan "chkdsk" tanpa tanda kutip

3. Tunggu sampai proses selesai.

Coba Sobat lihat tulisan in bad sector tanda panah diatas, jika angka "0 KB in bad sectors", berarti harddisk anda bagus , tapi jika nilai "1 KB in bad sectors" atau lebih maka harddisk anda sudah terkena bad atau sudah ada goresan. Jadi saya sarankan untuk secepatnya data anda di backup, untuk mengantisivasi jika suatu saat harddisk sobat blank.

Maturnuwun  ^_^


Tidak ada komentar:

Posting Komentar